Thursday, October 2, 2014

Creative Work Plan

Background : Philips selamainidikenalsebagai “Market Leader” dalam kategoriproduk “Kitchen Appliances” dan Philips juga ingin menguatkan “Brand Equity” di antara anak-anak muda melalui shaving danbeauty category. Key Marketing Fact : Market Indonesia untuk produk Shaver saat ini 98 % masihberadapada“ Wet Shaving Market “ , apalagi untuk masyarakat dengan rentang usia 15 – 25 tahun. Image tentang mahalnya harga electric shaver membuat produk serupa tidak dengan mudah merebut hati masyarakat, dan tentu saja target market. Kondisi Persaingan Produk : Saat ini selain Silet yang sudah sangat familiar dengan masyarakat Indonesia ,produk Wet Shaving seperti Gillete juga merupakan competitor, selain merk Braun dan Panasonic tentunya yang jelas bersaing dipasar ini. InformasiProduk : 1. Philips HQ132 Philips Shaver HQ 132, shaver berdesain ringan, kompak dan mudah digunakan, alat cukur berkepala dua dengan teknologi Angkat & Potong dan kepala individual yang mengambang untuk sensasi mencukur secara dekat dan nyaman 2. Philips HQ 902/ HQ 40 Philips HQ 40 didesain dengan bentuk yang cukup kecil ,ringan sehingga mudah dipegang.Philips 902, dengan bentuk yang mudah dipegang dan bisa dicuci dengan mudah . 3. Philips HP 6509 ( epilator ) Shaver yang ditujukan untuk wanita, pencukuran rambut dari akar, meninggalkan kulit Anda halus mulus selama berminggu-minggu, bukan hari. 4. Hair Dryer 4823 Pengering rambut dengan konsentrator( focusudara ) untuk mengeringkan atau membentuk gaya rambut AnalisisSWOT : Strenght Philips mengeluarka banyak seri untuk alat pencukur listrik ini, baik untuk pria maupun wanita, semua produk didesain sedemikian rupa untuk menyesuaikan karakter pribadi seseorang. Weakness Harga yang cukup mahal membuat alat shaver bukan sebagai kebutuhan utama. Opportunity Philips inginmenguatkanmerkshavernyadikalangananakmuda, halinitentusajasangatmemilikipeluang yang baik ,dimanabelumadaprodukserupa yang memilikikonsepuntukmenguasaipasaranakmuda. Selainkarenaanakmudasaatinilebihpedulipadapenampilanmereka. Treath Saatinibegitubanyakproduk shaver dipasarandenganharga yang variatif, danbentuk yang beragam.Belumlagidaripasar wet shaving. Target Market : AnakMuda ,Usia 15-25 tahun , AB Class Objective : Rentang usia 15- 25 tahun merupakan tahap usia remaja hingga dewasa seseorang, dimana pada tahap ini seorang pria maupun wanita sangat ingin tampil sempurna, untuk dirinya sendiri maupun orang yang disukainya. Produk Shaver dibutuhkan untuk menyempurnakan penampilan para remaja hingga dewasa, karena diusia ini mereka mulai menyadari pentingnya suatu penampilan yang sempurna. Dan bagaimana membuat produk shaver dana latkecantikan lain ( Hair straightener dan hair dryer ) tidak hanya sebagai pendukung penampilan mereka, namun sebagai suatu hal yang wajib digunakan oleh anak muda yang ingin tampil sempurna dan trendy. Problem This communication must solve : Dengan menjadikan produk shaver dan kecantikan yang lain sebagai suatu tren, akan membuat lebih mudah dalam mempromosikan produk ini selanjutnya. Hal ini seperti sebuah keharusan bagi anak muda yang tidak ingin disebut ketinggalan jaman. Promise : Program Brand New You ini akan didukung beberapa event di sekolah – sekolah daerah Jakarta dan Surabaya dengan tema“ New Style, New You “dan “Everything’s possible “ , akan ada brand ambassador yang bisa mewakili semangat perubahan anak muda ( SM*SH dan Maudy Ayunda ) Reason Why : Event “New Style, New You “ ini diselenggarakan untuk menanamkan image bahwa produk shaver tidak hanya ditujukan bagi eksekutif muda namun juga bagi remaja.Akan ada games serupa disaat event, potonga nharga shaver jika membeli pada saat event berlangsung , hingga aksi dari brand ambassador maupun para siswa SMU dan mahasiswa. Rationale : Dengan harga yang relative tidak murah, produk ini akan meraih pangsa pasar medium up class, dimana bagi mereka penampilan is a must to have. ‘ Ga gaul kalo ga pake shaver dan beauty tools nya Philips “, shaver tidak hanya kebutuhan untuk tampil sempurna, namun juga suatu trend setter. PermasalahanPeriklanan : Produkshaver dikenalsebagaiproduk yang tidakmurahdanhanyaditujukanpadaeksekutifmuda ,sehinggamemerlukan image baruuntukprodukini , bahwahargabukanmasalahjikaituberhubungandenganpenampilan. TujuanPeriklanan : Produk Philips inginmendapatkanpasaranakmuda ,karenasaatinianakmudasudahmulaisangatmemperhatikanpenampilannya, tidakhanyalaki- lakinamunjugawanita. Respon yang diharapkanolehiklanterhadap Target Audience  Target Audience bisamenerimaproduk Philips sebagaisuatukebutuhanbukanhanyasebagaibarangpelengkappenunjangpenampilan  Target Audiencesadarbahwasemua orang bisadanberhakmendapatkanpenampilanbaru yang memukau How to Say :  Dayatarikiklancetak :dalamiklanakanditampilkansecarakreatif “before after” penggunaan shaver, menggunakanbeberapailustrasi yang berbedanamuntetapdalambenangmerahnya, jugamenggunakangambar yang unikdapatmenarikperhatian. Hal inibertujuan agar pasartidakbosan ,karena yang menajdi target audience adalahremaja, dimanakehidupanmerekadinamis, danberwarna.  Layout yang digunakan :akanmenggunakan 2 ilustrasiberbedadalamiklandimanabenangmerahnyatetappada ‘ before after’ shaving, tidakakanbanyakterdapat kata- kata dalamiklannya, hanyaadagambarproduk di kananbawah, disertaimerkdanserinya. StrategiKreatif yang digunakan : Yang inginditonjolkandisiniadalahbahwaakanadabanyakperbedaansebelumdansetelahmenggunakanproduk- produkPhilips shaver, halinisejalandengankampanye yangingindiserukantentangberubahmenjadibaruitubagusuntukanakmuda. Mandatories : Event New Style New You akandilaksanakandibulan ke-3 setelahmasapromo,yaitu di bulanJuli, dimanaituadalahmasatahunajaranbaru, event akandilaksanakandikota Jakarta dan Surabaya, event inimerupakanreaalisasidari promo sebelumnya yang mengusungtema “ Brand New You “. Promo akandilaksanakan di mulaibulan Mei di beberapa media cetak, tvdan radio, dimanatelahdipilihbeberapa media dengan image anakmuda.SepertimajalahHai, Kawanku, Global TV, ANTV, dan Gen FM. MEDIA PLACEMENT : MEDIA PLAN Media Placement Campaign Philips " Brand New You " Agency : O ‘GILLA NO MATTER Period : May - July 2013 Product : Philips Shaver Media Period/ Month May June July Print Ad Hai Kawanku TV Global TV ANTV Radio Gen FM Event

No comments:

Post a Comment